Langkah Mudah Rawat Gigi Bersama Keluarga

Sebuah Selebrasi di Hari Keluarga Internasional

Tahukah kamu bahwa Hari Keluarga Internasional diperingati pada tanggal 15 Mei setiap tahunnya.  Peringatan ini pertama kali dicetuskan oleh PBB pada tahun 1993 guna meningkatkan kesadaran tentang pentingnya memiliki hubungan dengan keluarga. 

Untuk itu alangkah baiknya jika kita jadikan momentum ini untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya kebersamaan dan perawatan kesehatan keluarga. Salah satu aspek penting yang tidak boleh diabaikan adalah perawatan gigi bersama keluarga. 

Kira-kira bagaimana sih kita mampu mewujudkan kesehatan gigi tidak hanya bagi diri kita secara pribadi melainkan juga mengajak seluruh anggota keluarga untuk menciptakan rutinitas perawatan gigi guna mencapai kesehatan gigi yang lebih optimal. 

Masalah Karang Gigi

Salah satu masalah yang paling sering dialami oleh semua orang adalah munculnya karang gigi akibat plak dan sisa makanan yang menumpuk. Awalnya mungkin terlihat sepele, namun jika plak dibiarkan hingga membentuk karang gigi dapat menyebabkan berbagai masalah yang lebih kompleks mulai dari gigi sensitif hingga penyakit gusi. Oleh karena itu, menjaga agar plak dan sisa makanan terangkat sempurna sehingga tidak sempat menjadi karang gigi adalah salah satu aspek penting dari perawatan gigi keluarga. Salah satu cara paling efektif untuk mencegah terbentuknya karang gigi adalah dengan langkah sederhana yaitu sikat gigi dengan benar. 

Perhatikan Konsumsi Sehari-Hari

Selain rutinitas perawatan gigi, pilihan gaya hidup dan makanan juga berdampak besar pada kesehatan gigi keluarga. Menghindari makanan dan minuman yang bisa merusak gigi, serta meningkatkan konsumsi sayuran dan buah yang membantu membersihkan gigi secara alami, adalah penting dalam menjaga kesehatan gigi keluarga. Memperhatikan asupan gula juga menjadi faktor kunci dalam menjaga kesehatan gigi bagi seluruh anggota keluarga.

Kurang Nyaman Ketika Menyikat Gigi? 

Tantangan utama dalam membentuk rutinitas merawat gigi bersama keluarga biasanya adalah perilaku resistensi atau keengganan anak-anak untuk melakukan sikat gigi secara rutin. Hal ini bisa disebabkan karena ketidaknyamanan terhadap menyikat gigi. Solusi terbaik adalah menciptakan suasana yang menyenangkan dan menghibur melalui cerita, gambar, atau lagu-lagu yang terkait dengan perawatan gigi. 

Selain itu, pemilihan sikat gigi yang baik juga bisa berdampak terhadap semangat menjaga kesehatan gigi dan mulut. Salah satunya adalah dengan mulai menggunakan sikat gigi elektrik. Karena selain lebih optimal dalam membersihkan gigi, menggunakan sikat gigi elektrik juga dapat memberikan sensasi baru dalam kegiatan menyikat gigi. Dengan getaran otomatis yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan akan memberikan pengalaman yang berbeda dibanding menggunakan sikat gigi biasa. 

Mengapa Sikat Gigi Elektrik Lebih Baik?

Jauh Lebih Efektif Membersihkan Gigi

  • Getaran dan gerakan bulu sikat gigi elektrik terbukti mampu menghilangkan lebih banyak plak daripada sikat gigi manual.
  • Melindungi enamel gigi dari warna kuning yang mengganggu.
  • Mencegah resiko gusi turun akibat menggosok gigi terlalu keras.

Mudah Digunakan

  • Tidak perlu menggerakkan tangan terlalu ekstrim untuk membersihkan gigi, cukup dimasukkan ke mulut dan digerakkan ke kiri kanan gigi biarkan sikat gigi elektrik bekerja dengan maksimal. 
  • Seluruh bagian gigi pasti bisa dijangkau dan mendapatkan pembersihan yang menyeluruh karena adanya timer 2 menit. Sesuai anjuran Dokter gigi minimal durasi 2 menit untuk menyikat keseluruhan gigi kita dengan bersih .

Mode Menyikat yang Dapat Disesuaikan

  • Sikat gigi elektrik memiliki berbagai mode, seperti mode lembut dan mode pijat yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan perawatan gigi kamu.
  • Sikat gigi jadi lebih nyaman dengan adanya sensor setiap 30 detik sebagai penanda untuk berpindah ke kuadran gigi lainnya. Sehingga, seluruh kuadran gigi kita dapat terjangkau dengan durasi yang tepat. 

Praktis & Mudah Dibawa Kemana Saja

  • Sikat gigi elektrik lebih ringkas dan mudah dibawa saat traveling.
  • Ukurannya yang lebih kecil serta mudah dilepas pasang memudahkan Anda untuk membawa sikat gigi elektrik kemana saja.

Ramah Lingkungan

  • Bulu sikat gigi bisa diganti setiap 3 bulan.
  • Mengurangi jumlah sampah dengan penggunaan sikat gigi jangka panjang
  • Baterai tahan hingga 30 hari serta bisa diisi kembali dengan pengisi daya. 

Segera beralih ke sikat gigi elektrik dan rasakan sensasi gigi bersih, kesat layaknya sehabis ke dokter gigi setiap hari.
Gigi bersih maksimal setiap saat!

  • Memiliki 31,000 getaran per menit yang jauh lebih efektif menghilangkan plak vs sikat gigi manual.
  • Bulu sikatnya sangat lembut membuat gigi bersih kesat. 
  • 3 Mode pembersihan yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan perawatan gigi Anda
    • Mode Clean: ​Mode ini untuk membersihkan gigi secara menyeluruh
    • Mode Sensitive:​ Mode ini untuk membersihkan gigi dan bagian sensitif secara lembut
    • Mode Massage: ​Mode ini untuk stimulasi gusi yang lembut
  • Dilengkapi timer selama 2 menit dengan sensor 30 detik sebagai penanda untuk berpindah ke kuadran gigi lain
  • Memiliki desain IPX7 yang tahan air 
  • Baterai Lithium yang berdaya tahan tinggi serta bisa diisi ulang
  • Bergaransi resmi 1 tahun.

Mari beralih ke sikat gigi elektrik yang terbukti lebih ampuh
menjaga kesehatan gigi dan mulut. 

Hanya 199K

  • Memiliki getaran hingga 40.000 getaran per menit. 
  • Terbukti 10 kali lebih ampuh mengangkat plak di gigi
  • Bulu sikat lembut berkualitas tinggi yang dibuat oleh 2 perusahaan terkemuka : DuPont & Pedex. 
  • 4 Mode pembersihan yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan perawatan gigi Anda
    • Clean : Mode ini berfungsi untuk membersihkan plak dan kotoran, cocok untuk penggunaan sehari-hari
    • SOFT : Jangan khawatir bagi yang baru pertama kali menggunakan sikat gigi elektrik, karena bisa menggunakan mode ini di tahap awal pemakaian sebelum ke brushing modes lainnya
    • Massage : Mode pembersihan ini menggunakan getaran yang halus untuk memelihara kondisi gusi, cocok untuk para penderita gigi sensitif
    • Whiten : Bagi yang ingin gigi tampil bersih kesat, mode ini dapat membersihkan karang gigi dan sisa makanan yang mengganggu
  • Dilengkapi timer 2 menit sesuai dengan durasi minimal menyikat gigi dari dokter gigi, dilengkapi dengan sensor 30 detik sebagai penanda untuk berpindah ke kuadran gigi lain
  • Memiliki desain IPX7 yang tahan air 
  • Sleek Travel Case yang terbuat dari plastik bebas BPA, mudah untuk dibawa berpergian
  • Baterai lithium dengan daya tahan hingga 30 hari
  • Pengisi daya dengan charging base yang elegan
  • Garansi resmi selama 1 tahun

Ubah kebiasaan sikat gigimu sekarang dan rasakan bedanya! 

Hanya 599K

Hari Keluarga Internasional merupakan momen yang tepat untuk memperkuat komitmen dalam menjaga kesehatan gigi keluarga. Melalui rutinitas perawatan gigi bersama yang menyenangkan, memperkenalkan kebiasaan sikat gigi secara teratur untuk membersihkan plak dan mencegah terbentuknya karang gigi.
Mari kita rayakan Hari Keluarga Internasional dengan senyum sehat dan cerah!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scan the code